Sabtu, 28 Januari 2017

Jadwal USBN 2017

Mata pelajaran yang diujikan pada USBN tahun 2017 masih sama dengan tahun sebelumnya, berikut detailnya :
Jenjang Sekolah Sadar (SD)
  • Bahasa Indonesia
  • Matematika
  • IPA
Jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP)
  • Pendidikan Agama
  • PPKN
  • IPS
Jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA)
  • Pendidikan Agama
  • PPKN
  • Sejarah
  • 3 Mapel sesuai dengan program studi siswa
Jenjang Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
  • Pendidikan Agama
  • PPKN
  • Ketrampilan Komputer
Ujian Sekolah Berstandar Nasional untuk SMA diselenggarakan pada 20 s.d. 23 Maret 2017, dan untuk SMK pada 20 s.d. 22 Maret 2017. Untuk SMP, USBN akan diselenggarakan pada tanggal 17 s.d. 19 April 2017.

    Choose :
  • OR
  • To comment
Tidak ada komentar:
Write komentar